Menjadi mahasiswa yang produktif bukan hanya sebatas memikirkan bagaimana cara kita mendisiplinkan diri, bersemangat dan selalu memotivasi diri. Tetapi harus menjadi produktif dengan berpikir bagaimana cara kita bisa mengelola waktu, energi dan fokus kita ke tujuan yang diharapkan. Sehingga ada beberapa tips untuk mencapai hal tersebut yaitu mengakselerasi diri, jadilah relevan, mencari kelompok yang agresif untuk lulus tepat waktu dan menyesuaikan cara kerja.
You may also like
Pada sesi sharing and caring session di bulan April, Cloud Experience Research Group membahas mengenai bagaimana menulis artikel ilmiah yang beretika dengan AI. Silakan simak video rekaman berikut
Bagaimana menentukan sebuah penelitian apakah termasuk pemodelan perangkat lunak atau bukan? Bagaimana langkah-langkah jika memang sebuah penelitian memang menggunakan pemodelan perangkat lunak? Video di bawah ini menjelaskan mengenai pemodelan dalam perangkat lunak.
Pada sesi sharing and caring session di bulan Mei 2024, Cloud Experience Research Group membahas mengenai bagaimana menyusun struktur publikasi yang mengikuti berbagai model penelitian yang dilakukan
Peran statistik dalam penelitian yaitu menemukan masalah dan menentukan teori dasar dan memberikan hipotesis yang dapat dipilih apakah menggunakan populasi yang ada ataukah instrumen pengembangan. Perbedaannya hanya terdapat pada sampel dan pengujian yang dilakukan untuk pengumpulan data lalu dianalisa dan laporan penelitian. Ada berbagai macam metode penelitian, seperti cara ilmiah yang harus dilakukan secara rasional, empiris, dan sistematis. Data yang ada harus valid, reliabel, objektif, representatif, relevan, dan update. Untuk mencapai tujuan yang dapat membuktikan, menemukan, menciptakan dan mengembangkan penelitian yang dilakukan. Dengan adanya pemahaman, pemecahan, penghindaran, kemajuan dan gerakan untuk menyelesaikannya. read more